Tuesday, January 27, 2015

Referat Parese Nervus Fasialis (Bagian 3)


2.1              Klasifikasi Parese Nervus Fasialis
Gambaran dari disfungsi motorik fasial ini sangat luas dan karakteristik dari parese ini sangat sulit. Beberapa sistem telah usulkan tetapi  semenjak pertengahan 1980. Sistem house-Brackmann yang selalu atau sangat dianjurkan . pada klasifikasi ini grade 1 merupakan fungsi yang normal dan grade 6 merupakan parese yang komplit. Pertengahan grade ini sistem berbeda penyesuaian  dari fungsi ini pada istirahat dan dengan kegiatan. Ini diringkas dalam tabel:5

Tabel 2 : Derajat kelumpuhan n.fasialis
Grade
Penjelasan
Karakteristik
I
Normal
Fungsi fasial normal
II
Disfungsi ringan
Kelemahan yang sedikit yang terlihat pada inspeksi dekat, bisa ada sedikit sinkinesis.
Pada istirahat simetri dan selaras.
Pergerakan dahi sedang sampai baik
Menutup mata dengan usaha yang minimal
Terdapat sedikit asimetris pada mulut jika melakukan pergerakan
III
Disfungsi sedang
Terlihat tapi tidak tampak adanya perbedaan antara kedua sisi
Adanya sinkinesis ringan
Dapat ditemukam spasme atau kontraktur hemifasial
Pada istirahat simetris dan selaras
Pergerakan dahi ringan sampai sedang
Menutup mata dengan usaha
Mulut sedikit lemah dengan pergerakan yang maksimum
IV
Disfungsi sedang berat
Tampak kelemahan bagian wajah yang jelas dan asimetri
Kemampuan menggerakkan dahi tidak ada
Tidak dapat menutup mata dengan sempurna
Mulut tampak asimetris dan sulit digerakkan.
V
Disfungsi berat
Wajah tampak asimetris
Pergerakan wajah tidak ada dan sulit dinilai
Dahi tidak dapat digerakkan
Tidak dapat menutup mata
Mulut tidak simetris dan sulit digerakkan
VI
Total parese
Tidak ada pergerakkan

No comments:

Post a Comment

Related Post

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...